Menurut Ara, kolaborasi antara Kementerian PKP dengan Kementerian BUMN telah sesuai dengan arahan Presiden Prabowo Subianto. Khususnya, agar program dan kebijakan pro rakyat bisa dimanfaatkan oleh seluruh lapisan masyarakat Indonesia.
PKP Akan Tentukan Lahan Milik BUMN untuk Lokasi Perumahan Rakyat
Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) akan menentukan lahan milik BUMN untuk dijadikan lokasi pembangunan rumah rakyat.